
Sabtu, 3 Februari kemarin diadakan perhelatan RJWLeague, sekaligus pembukaan Fun FutsalRJWL cabang ke-3 di Dgroove Soekarno Hatta
RJWLeague kali ini diisi oleh 6 tim, masing-masing peserta berasal dari orang-orang yang belum saling mengenal namun disatukan dalam sebuah tim. Pertandingan berlangsung ramai dan dimenangkan oleh tim 1 yang baru terbentuk belakangan.
Selamat Tim 1